“Sesungguhnya laki-laki adalah perempuan yang salah hormon” Saya tidak sedang menghina kaum laki-laki –mosok menghina diri sendiri– dan saya juga tidak sedang dalam kapasitas merayu kaum perempuan, karena jaman rayu-rayuan untuk saya sudah terlewati. Karena fakta biologinya memang seperti itu adanya, bahwa perubahan kadar hormon pada saat masa janin lah …
Read More »