Tag Archives: HAKTP

Membincangkan tentang Kekerasan Berbasis Gender

Salah satu penggiat kami diajak untuk menjadi narasumber dalam sebuah video blog yang tidak biasa untuk membincangkan soal kekerasan berbasis gender. Vlog ini dibuat oleh Paguyuban Pamitnya Meeting untuk menyambut kampanye 16 hari anti kekerasan terhadap perempuan internasional dengan konsep ngobrol santai di satu warung jamu di Jakarta. Vlog yang berdurasi …

Read More »

Aksi Darurat Kekerasan Seksual

Dalam rangka kampanye 16 Hari Anti Kekerasan terhadap Perempuan, Aliansi Laki-laki Baru Wilayah Yogyakarta bersama beberapa LSM di Jawa Tengah melakukan aksi kebudayaan dengan tema “Darurat Kekerasan Seksual”. Aksi ini adalah bentuk dukungan untuk melawan kekerasan seksual dan mengajak para laki-laki yang tidak setuju dengan berbagai tindak kekerasan, khususnya kekerasan …

Read More »

Laki-laki Anti Kekerasan Seksual

Dalam rangka kampanye 16 Hari Anti Kekerasan terhadap Perempuan tahun 2013, Aliansi Laki-laki Baru akan melakukan aksi kebudayaan dengan tema “Laki-laki Anti Kekerasan Seksual”. Aksi ini merupakan bentuk dukungan untuk melawan kekerasan seksual dan mengajak para laki-laki yang tidak setuju dengan berbagai tindak kekerasan, khususnya kekerasan seksual agar bersuara. Kekerasan …

Read More »